Bagaimana jadinya bila ternyata Allah menolak seluruh amal ibadah kita?
BismillāhiRRohmāniRRohīm
Amal kebaikan yang diterima oleh اَللّهُ yaitu :
“Pada saat seorang hamba telah merasa bahwa segala kebaikan yang dilakukannya itu semata mata terjadi karena taufiq hidayah dari اَللّهُ. Bukan karena kehebatan dan kekuatannya.
Dan dia tidak merasa berbangga dengan amal itu, dan tidak merasa seolah olah sudah menjadi orang baik dengan adanya amal itu.’
Oleh karena itu tidak usah diingat ingat lagi segala amal yang telah dilakukan dan hanya ditunjukan kepada keridhoan اَللّهُ semata.
Sebab siapa yang merasa sudah beramal, jarang sekali ia tidak merasa ujub dan berbangga diri dengan amalnya itu. Dan itu sungguh sangat membahayakan keikhlasannya dalam beramal.
Mashaallah Alhamdulillah Tabarakallah
•
•
•
#ALLAH Maha Baik …❤️
#SharingForCaring
#MuhasabahDiri
#KitabAlHikam📚
#Pengabdian Hamba Kepada KHOLIQ
#SyeikhIbnuAthillah👳🏻♂️
#HikmahPerjalananTauhid
#MeraihCINTA ALLAHسبحانه وتعالى dan Rosulullah صلى ا لله عليه وسلم