BERHARAP HANYA KEPADA ALLAH
“Ketika hatimu terlalu berharap kepada seseorang, maka ALLAH timpakan kepadamu pedihnya suatu pengharapan. Supaya engkau mengetahui bahwa ALLAH sangat mencemburui hati yang berharap kepada selainNYA. Maka ALLAH menghalangimu dari perkara tersebut, agar engkau kembali berharap hanya kepadaNYA.”
(Kitab Al-Hikam 📚)
BismillāhiRRohmāniRRohīm
BERHARAP HANYA KEPADA ALLAH
Nabi صلى ا لله عليه وسلم bersabda,
“Barangsiapa menyandarkan diri pada sesuatu, maka hatinya akan dipasrahkan padanya”
(HR. Tirmidzi)
Makna Hadist 👉🏻 ‘Barangsiapa yang menjadikan makhluk sebagai sandaran hatinya, maka ALLAH akan membuat makhluk tersebut jadi sandarannya. Maksudnya, urusannya akan sulit dijalani.
Hati seharusnya bergantung hanya kepada ALLAH semata, bukan pada makhluk. Jika ALLAH menjadi sandaran hati, tentu segala urusan akan semakin mudah. Karena ALLAH-lah yang mendatangkan berbagai kemudahan dan segala sesuatu akan menjadi mudah jika dengan kehendak-NYA.
ALLAHسبحانه وتعالى berfirman,
📖 “dan hanya kepada TUHANmu lah hendaknya kamu berharap.”
(Q.S. Alam Nasyrah (94): 😎
📖 “Berdoalah kepada-KU, niscaya akan Kuperkenankan bagimu.”
(QS. Al-Mukmin: 60)
Jangan berharap kepada manusia karena mereka akan mengecewakanmu. Tetapi berharaplah hanya kepada ALLAHسبحانه وتعالى karena DIA yang akan memberikan yang terbaik untukmu.
إن شاء الله ❤️❤️❤️
#SelfReminder