Waspada Memilih Teman
BismillāhiRRohmāniRRohīm
Dalam sebuah Hadist Qudsi ALLAH mewahyukan kepada Nabi Musa as
👉 “Hai putra Imraan waspadalah selalu dan pilihlah untuk dirimu teman (sahabat), dan setiap teman yang tidak membuatmu untuk berbuat ta’at dan bakti kepadaKU, maka ia adalah musuhmu.”
Demikian pula ALLAH mewahyukan kepada Nabi Daud as
👉”Hai Daud, mengapakah engkau menyendiri?
“Aku menjauhkan diri dari makhluk untuk mendekat kepadaMU.”
Maka ALLAH berfirman :”Wahai Daud waspadalah selalu dan pilihlah untukmu kawan kawan, dan tiap kawan yg tidak membantumu untuk berbakti kepadaku, maka ia adalah musuhmu, dan akan menyebabkan keras hatimu, serta jauh daripadaKU.”
MashaAllah ❤️❤️❤️
#selreminder
#Kitab Al-Hikam 📚
#Ya ALLAH pilihkan untuk kami sahabat sahabat yg selalu menasihati dan mengingatkan kami kepada setiap kebaikan dan untuk melakukan amal soleh yang membuat kami semakin dekat denganMU …
#SahabatPilihanALLAH