Yang Tersisa
Kitab Al-Hikam 📚 —————————Tidak ada amal perbuatan yang lebih berbahaya dari pada keinginan beramal agar terkenal.BismillāhiRRohmāniRRohīmKeinginan menjadi terkenal sebagai ahli ibadah karena demi kebaikan nama, akan membawa seorang hamba menjadi angkuh dan lupa diri.Hal ini terjadi karena ia terlalu mencintai dunia dan kedudukan, dan selalu mengharapkan pujian dari mahluk.Cara yg paling baik untuk menghilangkan rasa […]